Author Archives: Syaiful Imran

Cara dan Alternatif Mempercepat dan Meringankan Loading Blog / Website

Berbagai macam cara dilakukan blogger atau webmaster untuk meningkatkan kecepatan blog atau website mereka. Banyak juga yang gagal karena asal-asalan dalam melakukan tindakan. Jika loading blog terasa berat atau lambat hal yang pertama dilakukan adalah dengan mencari tahu seberapa lambat … read more

Mengenal Berbagai Macam Layout Keyboard Komputer (Seri 2: Layout Keyboard untuk Karakter Non-Latin)

Artikel ini merupakan artikel lanjutan dari Mengenal Berbagai Macam Layout Keyboard Komputer (Seri 1: Layout Keyboard untuk Karakter Latin). Dalam artikel sebelumnya telah diuraikan bahwa layout keyboard bukan hanya QWERTY saja, ada banyak layout keyboard lain yang belum banyak dikenal … read more

Memasang/Instalasi Plugin CAPTCHA (reCAPTCHA) pada WordPress untuk Menangkal Spam

Spam pada untuk blog yang menggunakan platform WordPress menyerang dengan sangat ganas terutama pada komentar. Jika dilihat dari tipe-tipe komentar spam, kebanyakan didominasi oleh komentar yang banyak ditanami link dan biasanya dilakukan dengan menggunakan bot. Untungnya selalu ada cara untuk … read more

Modus Penipuan Pencucian Uang (Money Laundering) dalam Jual-Beli Online

Jual-beli dan transaksi secara online semakin banyak ketahui dan makin banyak dilakukan oleh pengguna yang juga merupakan potensi bisnis online yang besar. Seiring dengan makin tingginya transaksi elektronik tersebut, makin banyak pula pihak-pihak yang memanfaatkan kelemahan dari sistem jual-beli melalui … read more

Tahap-Tahap Ketika Kehilangan dan Mengembalikan Data Penting (Recovery Data)

Kehilangan atau terhapusnya sebuah file data yang penting bisa menjadi hal yang menjengkelkan karena harus menyalin atau membuat file data tersebut kembali. Iya mudah jika file yang diinginkan dapat dikerjakan kembali dengan cepat, namun apa jadinya jika file data yang … read more

Mengenal Berbagai Macam Layout Keyboard Komputer (Seri 1: Layout Keyboard untuk Karakter Latin)

Keyboard merupakan salah satu perangkat input dalam suatu sistem komputer. Keyboard menjadi salah satu aksesoris komputer yang memiliki peranan yang sangat vital. Tanpa adanya keyboard akan sangat sulit memasukkan dan mengeksekusi perintah. Fungsi utama keyboard adalah tentu saja untuk input … read more

Keuntungan Menghemat Penggunaan Koneksi (Konsumsi) Data Internet pada Smartphone dan Gadget

Berselancar dan menggunakan internet dengan menggunakan smartphone dan gadget memang sangat menyenangkan, efektif, serta sudah sangat lumrah dan dapat dilakukan oleh pengguna smartphone dan gadget kapan saja dan dimana saja. Provider telekomunikasi seluler juga berlomba-lomba menyediakan jalur akses internet melalui … read more